Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi Kalimantan barat memfasilitasi Penandatanganan Kesepakatan Bersama dan Perjanjian Kerjasama pemanfaatan KIA
Pontianak - Dalam rangka pelaksanaan GOPINDA (Gerakan Orang Tua Peduli Identitas Anak) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi Kalimantan barat memfasilitasi Penandatanganan Kesepakatan Bersama dan Perjanjian Kerjasama pemanfaatan KIA antara Pemerintah Kota Pontianak, Kota Singkawang [...]